Senin, 06 Juli 2015

Cengkeh Kurus Kering / Reres hasil Tambun......

Menanam Cengkeh memang menjanjikan tapi butuh lebih dari 4 atau 5 tahun baru bisa menuai hasil.... kebanyakan petani cengkeh di Sulawesi Utara saat ini lebih memilih untuk menanam baru ketimbang memperbaiki pohon cengkeh yang sudah ada yang nampaknya sudah tidak bagus lagi kelihatannya.... padahal potensinya luar biasa kalau kita tau merawatnya seperti contoh dibawah ini....


Dari kejauhan sepertinya pohon yang di tengah yang sudah reres istlah orang menado atau sudah kurus kering nampak sudah tidak memberi hasil

Semakin dekat semakin jelas Reresnya...

Bekas-bekas kurus kering semakin jelas terlihat...


sangat terlihat jelas kurus keringnya....


Tapi nampak ada daun-daun muda yang sudah berumur sekitar 7 bulanan....


semakin dekat terlihat bahwa kurus keringnya ternyata memiliki hasil yang lumayan menggiurkan...
sejak 7 bulan yang lalu pohon ini sudah layak untuk di tebang karena kurun waktu 10 tahun sudah tidak menghasilkan lagi... tapi saat mau saya tebang terbesit di benak saya untuk mengadakan percobaan perlakuan khusus.... selama ini saya hanya merawat yang sehat-sehat saja.... nah kemudian saya mulai mengaplikasikan penyemprotan POC RTS Organik Sonder + RTS Patek dan RTS PEST Tidak Lupa juga saya aplikasikan KOCOR RTS 60ml di campur dengan 3 liter air kemudian menyiram sekeliling pohon sementara POC, PATEK dan PEST saya semprotkan ke daun dan batang... karena tidak punya tangga maka hanya 60% dari daun pohon saja yang terkena semprotan...... selama 3 bulan pertama saya aplikasikan dan 3 minggu setelah aplikasi sudah terlihat ujung pena meuncul hampir disetiap ujung ranting bahkan ranting yang tidak ada daun sekalipun.... hanya 3 kali saya aplikasi tiap bulan kemudian saya berhentikan untuk melihat reaksi treatment yang saya lakukan.... dan alhasil..... memang berkat bagi orang yang berusaha dengan sungguh2 membuat kan hasil yang maksimal....

Tampak Depan.....

Buah tumbuh lebat dan 1 tunasnya bisa mencapai 30 buah.....






Tampak Belakang..... buah penuh dari atas sampai bawah pohon dari ke empat sisi....










Bagi yang memiliki pohon dengan kondisi yang sangat kritis silahkan hubungi kami facebook: rtsorganik sonder..... yang punya pohon sehat juga untuk hasil yang berlipat ganda boleh juga hubungi kami untuk tukar pengalaman.... salam Organik..... konsultasi 081210209541

Tidak ada komentar:

Posting Komentar